Program

Berbagai program yang berada di naungan YAPIKA selain pondok rehabilitasi antara lain adalah seperti berikut :

Bidang Keagamaan meliputi Mendirikan sarana ibadah dan sarana pembelajaran agama (TPA), menerima dan menyalurkan amal zakat, infaq dan sedekah, meningkatkan pemahaman keagamaan, dan melaksanakan syiar keagamaan.

Bidang Kemanusiaan meliputi Memberi bantuan atau santunan kepada korban bencana alam, memberi bantuan kepada tuna wisma, fakir miskin, dan gelandangan.

Bidang Pendidikan meliputi Taman Pendidikan Al-Qur’an (TPA), Home schooling, dll.

Butuh bantuan?